Pemerintah Kota Cirebon menerima kunjungan kerja Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia, Hanif Faisol Nurofiq, dalam rangka meninjau kesiapan dan performa pengelolaan lingkungan perkotaan, Jumat (26/12/2025).
Menteri Koordinator Bidang Pangan, Zulkifli Hasan, melakukan kunjungan kerja di Kota Cirebon pada Jumat (26/12/2025).
Wali Kota Cirebon, Effendi Edo bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) melakukan pemantauan langsung ke sejumlah gereja di wilayah Kota Cirebon pada malam Natal, Rabu (24/12/2025).
Wali Kota Cirebon, Effendi Edo melakukan peninjauan langsung ke aliran Sungai Cikenis di Kelurahan Kalijaga, Rabu (24/12/2025).
Pemerintah Kota Cirebon secara tegas menunjukkan keberpihakan nyata terhadap kesejahteraan sosial dengan memastikan tidak ada satu pun warga kurang mampu maupun pekerja sektor informal yang tertinggal dalam akses layanan medis.
Pemerintah Kota Cirebon menaruh perhatian serius pada keberlanjutan regenerasi ahli Al-Qur’an agar tidak terputus di tengah arus zaman.
Pemerintah Kota Cirebon menegaskan komitmennya untuk tidak sekadar menjadikan keberagaman sebagai slogan, melainkan sebagai fondasi utama dalam pembangunan daerah.
Secara resmi diluncurkan Penerapan Manajemen Talenta ASN di lingkungan Pemerintah Kota Cirebon pada Selasa (23/12/2025).